Soal Latihan Campuran Kelas 4 SD

Soal Latihan Campuran Kelas 4 SD


IPS
1.      Apa yang dimaksud dengan :
  1. kegiatan produksi
  2. kegiatan konsumsi
  3. kegiatan distribusi
2.      Apa yang dimaksud dengan koperasi menurut UU No 25 tahun 1992?
3.      Sebutkan arti lambing koperasi!
4.      Sebutkan landasan dan tujuan koperasi!
5.      Sebutkan fungsi, peran dan prinsip koperasi?
PKn
6.      Sebutkan tugas dan kewajiban MPR! (minimal 3)
7.      Sebutkan hak-hak yang dimiliki DPR?jelaskan! (3 macam)
8.      Sebutkan tugas-tugas dan kewenangan yang dimiliki presiden?(minimal 3)
9.      Sebutkan dan jelaskan lembaga-lembaga pemerintahan yang ada di Indonesia!jelaskan pula fungsinya!(minimal 3)
10.  Sebutkan perbedaan tugas kepolisian dan TNI!
MATEMATIKA
11.  Urutkan bilangan mulai dari yang terbesar
  1. 4, -3, 0, 2, 5
  2. -2, 6, -4, 7, 1
  3. -42, 24, -50, -24, 42
12.  Hitunglah operasi bilangan tersebut
  1. (-8) + (-10)
  2. 10 + 18
  3. (-13) + 15
13.  Hitunglah
  1. 0,56 + 0,28
  2. ½ + ¼
  3. 30% +0,2
14.  Tentukan hasil penjumlahan berikut dan tulislah hasilnya dengan bilangan romawi
  1. 125 + 15
  2. 279 + 1347
  3. 6793 + 8908
15.  Tulislah dengan bilangan romawi
  1. 6785
  2. 239
  3. 757
AGAMA
16.  Apa yang terkandung dalam surat Al Ashr
17.  Sebutkan 10 nama malaikat beserta tugasnya masing-masing
18.  Sebutkan sifat-sifat malaikat! (minimal 3)
BAHASA INGGRIS
19.  Tulis nama-nama warna dan kemudian terjemahkan kedalam bahasa inggris! (minimal 10)
20.  Sebutkan nama-nama anggota tubuh dalam bahasa inggris dan kemudian terjemahkan! (minimal 10)

Share this post :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. CENDEKIA ISLAMIC CENTER - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger