Soal Latihan 5 IPA Kelas 3 SD
1.
Segala sesuatu yang dapat melakukan kerja memiliki ….
2.
Tubuh kita mendapatkan energi dari ….
3.
Siang hari terang-benderang karena ada energi yang berasal dari ….
4.
Pada malam hari suasananya gelap. Agar suasananya menjadi terang, kita memerlukan
energi ….
5.
Energi yang dimiliki oleh suatu benda yang bergerak disebut ….
6.
Energi bunyi berasal dari ….
7.
Energi panas adalah ….
8.
Setrika mengubah energi …. menjadi energi…….
9.
Jika tubuh kita terasa lelah, maka hal tersebut menandakan bahwa tubuh kita
kekurangan ….
10.
Tumbuhan memerlukan energi matahari untuk ….
Posting Komentar